Ads Google

Showing posts with label NUTRISI. Show all posts
Showing posts with label NUTRISI. Show all posts

Monday, May 14, 2018

Cara Menghitung Kebutuhan Kalori Tubuh



Kalori adalah suatu pengukuran untuk menyatakan jumlah energi dalam makanan yang akan digunakan untuk tubuh.Tubuh memerlukan kalori untuk melakukan setiap aktivitas, Dimana kebutuhan kalori setiap individu berbeda-beda karena dipengaruhi beberapa faktor seperti, berat badan dan tinggi badan orang tersebut. Untuk menghitung kebutuhan kalori ada caranya, sebelum kita ulas mengenai cara menghitung kebutuhan kalori , terlebih  hudahulu kita harus mengetahui komponen-komponen yang digunakan. Komponen komponen tersebut antara lain, jenis kelamin, usia, tinggi, berat badan, komposisi tubuh, level aktivitas hingga keadaan tubuh orang tersebut. Berikut mengenai rumus untuk menghitung kalori :
Rumus : BMR x nilai level aktivitas
Untuk mempermudah menghitung rumus kebutuhan kalori diatas, terdapat langkah-langkah sebagai berikut :
Langkah pertama, kita menghitung jumlah BMR yang terdapat di dalam tubuh kita, BMR merupakan energi yang dibutuhkan saat kita tidak melakukan aktivitas atau saat kita seang istirahat dalam 1 hari. Cara menghitung BMR laki-laki dan perempuapun berbeda.  Berikut mengenai cara menghitung BMR pada laki-laki dan perempuan.


BMR laki-laki         : 66 + (13.7 x BB )+ (5 x TB )-  (6.8 x umur )

BMR perempuan   : 655 + (9.6 x BB ) + (1.8 x TB) – (4.7 x umur )


Langkah kedua, Setelah mengetahui nilai BMRnya , lalu kita harus mengetahui nilai aktivitas yang di kerjakan sehari-hari. Nilai aktivitas sehari-hari dibedakan menjadi beberapa level sebagai berikut :
  • Tidak aktif = 1,2 . Pada level ini kategori aktivitasnya yaitu tidak berolahraga dalam seminggu
  • Aktivitas ringan = 1,375. Pada level ini kategori aktivitasnya yaitu melakukan olahraga sekitar 1-3 kali dalam seminggu
  • Aktivitas sedang = 1,55 . Pada level ini kategori aktivitasnya yaitu melakukan olahraga sekitar 3-5 kali dalam seminggu
  • Aktivitas berat = 1,725. Pada level ini kategori aktivitasnya yaitu melakukan olahraga sekitar 5-6 kali dalam seminggu
  • Aktivitas sangat berat = 1,9 . Pada level ini kategori aktivitasnya yaitu melakukan olahraga 2 kali dalam sehari, termasuk latihan fisik ekstra berat
Langkah terakhir yaitu memasukkan nilai BMR dan nilai level aktivitas ke dalam rumus menghitung kebutuhan sehari hari sebagai berikut : 

Kebutuhan kalori = BMR x nilai level aktivitas




Thursday, March 15, 2018

RESEP JUS HARIAN UNTUK PEMULIHAN HORMONAL



Juice 1
Bahan-bahan:
100gr Anggur lokal hitam
200ml Bengkoang
cara membuat:
pertama-tama bengkoang di juice sebanyak 200ml,setelah itu di blender dengan Anggur hitam 100gr kemudian disaring.
Khasiat: 1. Oksigenasi kulit
               2.  Sangat baik di konsumsi antara jam 10-11 siang untuk          
                    membantu penyerapan vitamin E dan vitamin D.
               3. Oksigenasi paru-paru.
               4.membantu pembentukan sistem hormonal di kelenjar.

Juice 2
Bahan-bahan:
4-5 buah Apel Malang
400gr Timun
1 buah Jeruk nipis
3 tangkai seledri
Cara membuat:
Timun 400gr dan seledri 3 tangkai di juice, kemudian di blender dengan 4-5 buah apel kemudian di tambah dengan perasan 1 buah jeruk nipis.
Khasiat : Untuk membantu menurunkan tekanan darah tinggi.

Juice 3

200gr Wortel
300gr-400gr Timun
 75gr Beet
cara membuat: Semua bahan di juicer
Khasiat: 1. Untuk membersihkan ginjal
                2. Menetralisir kadar amonia di dalam tubuh.
Juice 4
400 gr Apel Hijau Manalagi Malang. + daun sledrie 3 Batang+Timun 100gr
cara: juice semua bahan sekaligus.


Juice 5
bahan-bahan :
3 buah pisang (kepok/sepatu)
200ml susu kedelai
1 potong nenas
75gr strawberi
cara membuat: blender susu kedelai dengan bahan-bahan yang lain     
Khasiat: untuk membentuk asam amino esensial yang berperan penting meningkatkan pertumbuhan laju sel dan memperkuat sistem limfosit sel darah putih yang menjadi radikal bebas penghambat pertumbuhan /perkembangan sel kanker dalam tubuh.

Juice 6
Bahan-bahan :
1 buah pisang
150gr mangga
75gr strawberi
cara membuat : Semua bahan di blender
Khasiat : 1. Meningkatkan serat insulin
                 2. Untuk mengikat lemak dan kolestrol jahat dalam tubuh
                      dan membuangnya melalui kolon.
                  3. Memperbaiki Cillia pada usus besar sehingga membantu
                      penyerapan cairan lebih optimal.
                   4. Melancarkan BAB

Juice 7
Bahan-bahan :
4 buah/200gr tomat
1 sendok olive oil
75 ml air
cara membuat :
rebus tomat dengan 75ml air sampai kulitnya pecah-pecah angakat kemudian blender dan saring terakhir masukan 1 sendok olive oil.
Khasiat : 1. Pembentukan likopen 90,7% likopen aktif.
                 2. Menjaga elastisitas pembuluh darah.
                 3. Menjaga pembentukan platelet.

Juice 8
Bahan-bahan :
400gr Bengkoang
150gr Nenas
cara membuat : Jus Bengkoang dan bongol nenas ,kemudian di blender dengan daging buah nenas.(atau boleh jus sekaligus)
Khasiat : 1. Untuk memperbaiki saluran uretrinasi.
                 2.Membersihkan saluran ginjal.
                 3. Membantu pembentukan hormonal enzim pada
                     pankreas dan empedu.
                4. Membantu sensitifitas reseptor sel (pengikat glukosa)

Juice 9
Bahan-bahan :
250ml wortel
100gr nenas
cara membuat : juice wortel sampai 250ml kemudian blender dengan nenas.
Khasiat : 1. Memperbaiki sistem reseptor penerima insulin.
                 2. Mengurangi kadar glukosa dalam darah.

Juice 10
Bahan-bahan :
1 buah Apel Fuji
75gr beet
250ml wortel
cara membuat : juice wortel sebanyak 250ml kemudian blender dengan beet dan apel.
Khasiat : 1. Meningkatkan sistem pembuluh darah di otak.
                 2. Mencegah terjadinya dehidrasi di otak.
                 3. Mencegah Penyakit Alzeihmer.

Juice 11
Bahan-bahan :
Kelapa muda
murbey
2buah jeruk nipis
Cara membuat : Blender semua bahan-bahan jadi satu.
Khasiat : anti Dehidrasi

Juice 12
Bahan-bahan :
Kelapa muda
sirsak
Cara membuat : blender semua bahan jadi satu.
Khasiat : sebagai anti kanker

Juice 13
Bahan-bahan:
100gr beet
300gr Bengkuang
cara membuat:
pertama-tama beet di juicer kemudian akar beet
Khasiat: 1. Oksigenasi kulit
               2.  Sangat baik di konsumsi antara jam 10-11 siang untuk          
                    membantu penyerapan vitamin E dan vitamin D.
               3. Oksigenasi paru-paru.
               4.membantu pembentukan sistem hormonal di kelenjar.

Juice 14
Bahan-bahan:
2buah Apel Malang
400gr Brokoli
1 buah Jeruk nipis
3 tangkai seledri  + 50gr Paprika merah / kuning
Cara membuat:
Semua bahan di juicer menjadi satu
Khasiat : Untuk membantu meningkatkan imunitas kelenjar empedu


Juice 15
200gr Wortel
150 gr Nenas
 75gr Beet  + 1 ruas Jahe
cara membuat: Semua bahan di juicer
Khasiat: 1. Untuk membersihkan ginjal
                2. Memperbaiki hormonal ginjal.

Juice 16
400 gr Apel Hijau Manalagi Malang. + daun sledrie 3 Batang+Timun 100gr
cara: juice semua bahan sekaligus.


Juice 17
bahan-bahan :
1 buah kelapa muda + 100gr Avocado ( alpukat) + 2-3 buah pisang kapok matang
cara membuat: blender sekaligus kelapa muda beserta deganya  dengan bahan-bahan yang lain.       
Khasiat: untuk membentuk asam amino esensial dan folic acid ( Asam folat) yang berperan penting meningkatkan pertumbuhan laju sel dan memperkuat sistem limfosit sel darah putih yang menjadi radikal bebas penghambat pertumbuhan /perkembangan sel kanker dalam tubuh.


Juice 18
Bahan-bahan :
Wortel 300gr
parsley 50gr
75gr Beet + 1 buah jeruk nipis
cara membuat : Semua bahan di Juicer
Khasiat : 1. Meningkatkan serat insulin
                 2. Untuk mengikat lemak dan kolestrol jahat dalam tubuh
                      dan membuangnya melalui kolon.
                  3. Memperbaiki Cillia pada usus besar sehingga membantu
                      penyerapan cairan lebih optimal.

Juice 19
Bahan-bahan :
4 buah/200gr tomat
1 sendok olive oil+ 2 batang sledrie+1 Siung bawang putih
250 ml air
cara membuat :
rebus tomat dengan 75ml air sampai kulitnya pecah-pecah angakat kemudian blender dan saring terakhir masukan 1 sendok olive oil.
Khasiat : 1. Pembentukan likopen 90,7% likopen aktif.
                 2. Menjaga elastisitas pembuluh darah.
                 3. Menjaga pembentukan platelet.


Juice 20
Bahan-bahan :
400gr Bengkoang
150gr Markisa
cara membuat : Jus Bengkoang  ,kemudian di blender dengan markisa .(Kemudian disaring)
Khasiat : 1. Untuk memperbaiki saluran uretrinasi.
                 2.Membersihkan saluran ginjal.
                 3. Membantu pembentukan hormonal enzim pada
                     pankreas dan empedu.
                4. Membantu sensitifitas reseptor sel (pengikat glukosa)


Juice 21
Bahan-bahan :
250ml wortel
1 Ruas Jahe + 3 buah aple Hijau + 35 gr beet
cara membuat : juice sekaligus.
Khasiat : 1. Memperbaiki sistem reseptor penerima insulin.
                 2. Mengurangi kadar glukosa dalam darah.

Juice 22
Bahan-bahan :
500gr buah Apel Hijau
75gr beet
2 buah jeruk nipis utuh.
cara membuat : juice wortel sebanyak 250ml kemudian blender dengan beet dan apel.

Khasiat : 1. Meningkatkan sistem pembuluh darah di otak.
                 2. Mencegah terjadinya dehidrasi di otak.
                 3. Mencegah Penyakit Alzeihmer.


Juice 23
Bahan-bahan : Kelapa muda + 150 gr daging sirsak bersih tanpa biji
2buah jeruk nipis
Cara membuat : Blender semua bahan-bahan jadi satu.
Khasiat : anti Dehidrasi sel/ anti kangker

Juice 24

Bahan-bahan :
Kelapa muda  + Markisa
Cara membuat : blender markisa dengan air kelapa/ kemudian disaring/ Kemudian dibelender kembali dengan degan kelapa muda dan siap minum.

Khasiat : sebagai anti Penuaan dini.
*Semua bahan jus tidak di tambahkan Gula atau pemanis tambahan. Jam minum Jus terbaik antara lain:  Jam 6:30 pagi,- 10:30 siang,- 15:30 sore , - 17:00 s/d 18:00 petang. 

Semua bahan jus tidak di tambahkan Gula atau pemanis tambahan.
Jam minum Jus terbaik antara lain:
Sangat di anjurkan pada pagi hari 3x seminggu meminum air kelapa muda+daging Degan kelapa mudanya 1 ,5 jam sebelum makan.!
Jam 6:30 pagi,- 10:30 siang,- 15:30 sore , - 17:00 s/d 18:00 petang.

PANDUAN PROGRAM DETOKSIFIKASI DENGAN JUS 21 HARI



PENANGGULANGAN – PENANGANAN
PERMASALAHAN PENYAKIT MELALUI JUS THERAPHY 21 HARI

Program Detoks dan perawatan penyakit ini di buat untuk tidak menggantikan tindakan medik bilamana kita sangat memerlukanya, Sebelum melanjutkan dalam praktek harian  mohon pahami terlebih dahulu seluruh isi dan anjuran didalam protocol therapy detoks ini! terima kasih.
Apakah Kita merawat orang yang sedang sakit?    /Atau,
Apakah Anda sendiri yang sedang sakit?
Terima kasih sudah jujur menjawab.!
Pelanggaran hukum kesehatan seperti, tidur larut malam, stress bekerja, meminum alkhohol, memakai obat-obatan, tidak berolah raga, memakan-makanan sampah( digoreng/ dikemas/ diawetkan/ diberi rasa/ mengandung penyedap rasa dll.
Patut di awasi bahwa hal yang memicu permasalahan penyakit itu muncul sebaiknya tidak di konsumsi lagi.!
Anda sakit bukanlah kebetulan, dan bukan suatu hal yang tiba-tiba muncul. Saya mendoakan anda pada saat ini, sekiranya anda percaya kepada Allah satu-satunya penolong dan hanya TUHAN saja yang sanggup menyembuhkan engkau. Sehebat apapun dan sedetail apapun protokol ini dibuat tidak dapat menggantikan kuasa pemulihan & kuasa penyembuhan yang hanya berasal dari TUHAN Allah semesta alam. Baik mari kita lanjutkan.
        Detoks ini bermaksud untuk mengembalikan dan bertujuan untuk memperbaiki sel-sel yang mengalami penuaan dini. Seperti halnya organ yang sedang mengalami masalah penyakit di dalam tubuh anda pada saat ini. Menurut bidang medic kedokteran sel-sel organ tertentu di dalam tubuh kita tidak dapat di perbaiki seperti Ginjal,empedu,pancreas, otak,dll.
        Tahukah anda bahwa terdapat milliaran PUNCA SEL didalam TUBUH anda yang TUHAN Allah semesta alam ciptakan dengan sempurna. Yang dapat membentuk sel yang baru setiap hari dan memiliki kemampuan yang sama untuk membelah diri dan membentuk satu sel dengan punca sel  di dalamnya yang dapat melakukan hal yang sama seperti sel yang sebelumnya tadi. Hal ini dapat berlangsung dengan baik, bila anda kembalikan hukum alam di TUBUH anda. TUHAN Allah alam semesta menjadikan makanan kelas 1 makanan yang berbuah dan berbiji di alam, uang anda habis untuk biaya pengobatan ! Hal ini juga terjadi bagi banyak orang dan kenapa tidak mulai berpikir untuk menggunakan Kuasa TUHAN melalui alam ciptaanNya di alam semesta dan anda bisa menikmati sisa hidup untuk memperbaiki kesalahan anda di masa lalu.
        Bukankah masa depan keluargamu masih terbentang di hadapanmu, Kenapa pesimis? , dan tidakkah engkau ingin menikmati semuanya dengan anggota keluarga yang engkau sangat cintai dan kasihi itu. Mari memulai di sela-sela kemustahilan dan ketidakmungkinan yang dunia pandang. Dalam hal ini logika anda tidak di perlukan, yang terpenting adalah kesederhanaan dan kemauanmu untuk mencoba. Sebab Pertolongan hanya datang Dari TUHAN Allah semesta Alam yang diberikan kepada engkau yang bersedia DipimpinNya.
        Ini Singkatnya saja. Anda memerlukan Pertolongan TUHAN Allah alam semesta melalui ciptaan-Nya yang kaya akan Nutrisi dan Antioksidan kelas 1 untuk mengatasi masalah penyakit di dalam tubuh anda.
      Penelitian telah menunjukkan bahwa antioksidan yang unik berbeda satu sama lain dan masing-masing memiliki fungsi dalam tubuh.
      Namun, mereka juga sinergi, dan akan bekerja paling efektif bila digunakan bersama-sama.
Tim unik ini bekerja Dengan luar biasa..!
      Dalam kombinasi yang tepat, mereka dapat melakukan berbagai aktivitas metabolis, pemerangkapan radikal bebas dan tindakan pencegahan kerusakan sel yang lebih parah.
      Ketika semua antioksidan yang diperlukan tersebar di seluruh tubuh, mereka terlibat dalam spektrum yang luas dari aktivitas metabolik secara bersamaan.
      Seperti tim bola kaki dengan saling bekerja sama untuk tujuan memenangkan permainan, berbagai antioksidan yang terlibat dengan kegiatan mereka sendiri yang unik saling membantu dalam mencapai tubuh yang sehat.
      Dengan cara ini, stres oksidatif dapat dikurangi secara signifikan, sehingga melestarikan energi dan kecepatan pembuangan toksin serta proses penyembuhan.
Campuran antioksidan yang tepat sangat membantu tubuh dalam mengatasi  sejumlah besar ‘fisiologis stressors’ dan membantu menangkal efek penuaan dan penyakit serta pemulihan dari sakit.
Ø  Antioksidan mencegat, memerangkap radikal bebas dan membantu melindungi sel dari stres oksidatif yang mengakibatkan penuaan dini.
Ø  Mengonsumsi makanan sumber antioksidan memberi Anda sejumlah besar antioksidan yang dapat memperlambat proses penuaan sel.
Ø  Sampai sekarang, salah satu cara terbaik untuk mendapatkan berbagai antioksidan adalah memakan buah-buahan dan sayuran-sayuran , polong-polongan, kacang-kacangan dan biji-bijian yang beragam yang kaya antioksidan.
Ø  Cara lainnya adalah dengan mengonsumsi produk Functional foods/Nutraceutical.
      Bewarna jingga :Mengandung beta karoten, zeaxantin, flavonoids, lycopene, kalium dan vit.C.
      Mencegah degenerasi makula, mendorong pembentukan kolagen, mencegah kanker prostat, mengendalikan tekanan darah, menurunkan LDL kolesterol, memperbaiki persendian, menangkal radikal bebas, menjaga keseimbangan asam-basa, berkerjasama dengan magnesium dan kalsium untuk perumbuhan tulang.
      Bewarna Hijau :Mengandung klorofil,lutein,zeaxantin, calcium, folate, vit.C dan beta karoten.
      Menormalisasi pencernaan, memperkuat sistim imun, mencegah kanker, menjaga kesehatan retina mata, menangkal radikal bebas.
      Bewarna Merah :Mengandung lycopene, ellagic acid, Quercetin, dan Hesperidin.
      Mencegah kanker prostate, mencegah pertumbuhan tumor, tekanan darah tinggi, menurunkan level LDL kolesterol, melindungi persendian dari arthritis dan menangkap radikal bebas.
      Bewarna Hitam/ Ungu : Mengandung Anthosianin,
      Melawan inflamasi, antikarsinogen pada sistim pencernaan, membatasi aktivitas sel kanker, mencegah pertumbuhan tumor, meningkatkan penyerapan kalsium dan banyak mineral lainnya, menjaga kesehatan retina mata dan menurunkan LDL kolesterol.
      Bewarna Putih :Mengandung beta-glucans, EGCG, lignan, dan allyl sulfida.
      Sangat berkasiat untuk memperkuat sistim imun, mengaktivkan sel B dan T sehingga mengurangi resiko kanker kolon, payudara, dan prostate, menyeimbangkan sistim hormon, mengurangi resiko kanker karena yang berhubungan dengan hormon.
Semua jenis buah dan sayuran bewarna sangat bermanfaat bagi kehidupan anda, TUHAN dengan segala kebaikan-Nya telah mempersiapkan kuasa penyembuhan di alam semesta yang anda tidak dapatkan dari yang lain, Hebat.. dan Sangat hebat Khalik pencipta Kita.!
Catatan:
1.   Semua juice tidakditambahkangula.
2.   Juice diminum paling lambat 30 menitsesudahdibuat.
3.   Gunakanbuahdansayurbervariasi.
4.   Minum air putih secarabebas selama pembersihan tapi tidak pada saat minum jus atau jam makan .
5.   Gunakan waktu untuk beristirahat (dianjurkan tidak melakukan aktifitas melelahkan)

Lakukan cleansing pada protokol ini selama tiga hari berturut-turut pada saat 3days cleansing pilihlah waktu terbaik. Untuk hari setelah 3days cleansing makanlah bubur, dan buah-buahan. Hariberikutnya dan seterusnya makan pagi dan siang seperti biasa, makan malam ringan, dianjurkan buah-buahan saja.

-          Bahan makanan yang dihindari: Produk hewani (Ikan, dagingsapi, dagin gayam, semua jenis daging, susu, telur, keju, sea food), MSG (penyedap makanan), makanan instan, soft drink.
-          Hindari Kacang tanah, Melinjo, Santan kelapa Tua.
-          Bahan makanan yang dianjurkan: sayuran segar (mentah/lalapan) sayuran hijau dengan variasi warna, bawang putih mentah, wortel, beet, paprika, dan Buah-buahan segar yang bervariasi.
-          Jus jerukbali (denganspons/kulitputih). Tea daun sirih (10 lembar daun sirih direbus dengan air 2 gelas sampai tinggal 1 gelas).
-          Nasi beras merah atau pecah kulit lebih optimal dengan variasi karbohidrat.( beras hitam, jagung ,pisang kukus ,singkong kuning / putih, labu kuning,
-          Hindari cara memasak Menggoreng, merebus, lebih baik mengukus (Bila harus merebus,pada saat mendidih matikan pemanas kemudian masukan bahan makanan makanan.
-          Hindari memasak dengan cara menggoreng, dapat menyebabkan Karsinogenik yang  dapat menyebabkan sel kanker berkembang.

      Ada Beberapa syarat yang menjadikan Karbohidrat anda & saya menjadi betul-betul SEHAT..
Segala sesuatu yang kita makan, dimana meknisme sistem di dalam tubuh mengubahnya menjadi tenaga.Tidak Hanya sekedar menjadi TENAGA, kita harus makan,
Tetapi kita juga harus tetap SEHAT.

      Karbohidrat anda tidak cepat diubah menjadi gula !Artinya KARBOHIDRAT anda, pada saat anda makan tidak akan cepat di ubah menjadi Glukosa di dalam darah.
Karbohidrat terbaik yang anda makan, Sebaiknya memiliki kandungan INDEKS GLIKEMIKS yang RENDAH .
~  Karbohidrat yang anda dan saya makan memiliki nilai kandungan SERAT PANGAN harian yang KOMPLEKS . Adanya serat ini akan mengendalikan supaya GULA DARAH anda tidak melonjak terlalu cepat .Karena Kandungan Indeks Glikemiks yang rendah.!
      Kandungan SERAT di dalam KARBOHIDRAT anda bukan hanya sekedar untuk kebutuhan BUANG AIR saja.!
      Tetapi SERAT juga MENGENDALIKAN agar Gula dari KARBOHIDRAT yang anda konsumsi tidak dengan cepatnya MASUK kedalam pembuluh darah.

      Karbohidrat yang kita makan tidak hanya sekedar menjadi sumber energi atau tenaga saja .
      Di dalam Karbohidrat yang anda & saya makan, kita juga harus berhasil cukup banyak mendapat antioksidant .
      Sesungguhnya anda & saya memiliki SEL-SEL di dalam TUBUH yang membutuhkan suasana keasaman pH TUBUH yang ALKALI ,
      pH yang alkali ( ASAM BASA ) di dalam tubuh anda & saya, menjaga suasana pertahanan sistem imunitas yang kuat bagi sel-sel  kita.
      Karbohidrat anda harus hidup (ditanam di tanah)/ bukan yang di kemas di dupermarket.HIDUP artinya KARBOHIDRAT yang anda & saya makan harus memiliki kandungan ENZIM yang masih KAYA. ( KAYA akan KANDUNGAN ENZIM )





















Pola Nutrisi Harian.
Hari 1.
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Brokoli
Jeruk Nipis
500gr
150gr
2Sdm
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari 2.
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari 3.
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Semangka ( lebih Banyak Putihnya )
300ml
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
Nenas
Jahe
400gr
200gr
1 ruas
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari ke 4
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Pepaya Tua yang masih Mengkal
300ml
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
Sawi Pakcoy
400gr
500gr
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari ke 5
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 6
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Detox Program ( 3 days cleansing hari ke- 1)
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Pepaya matang
Apel Lokal ( Apel Manalagi)
Nenas Matang
250gr
150gr
100gr
Smoothie Blender Gunakan pepaya terlebih kemudian bahan lainya tanpa tambahan Air
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Bengkuang.
Anggur Hitam
< optional: Nenas Matang + Beet / Paprika Merah >
500gr
200gr
Dijuicer.
( Note : Bila tidak ada anggur Hitam lokal bisa diganti dengan nenas matang + beet)
<Bila tidak ada beet dapat digantikan dengan Paprika Merah>
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Apel
Beet
Jeruk Nipis
Timun
500gr
75gr
1buah utuh
100gr
Dijuicer

·         Tidak ada reaksi  berpengaruh sebab energy vital masih besar. ( Di hari pertama detoks ini berperan besar dalam mengistirahatkan system organ pencernaan.)
Detox Program ( 3days Cleansing hari Ke-2)

WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Pepaya matang
Apel Lokal ( Apel Manalagi)
Nenas Matang
250gr
150gr
100gr
Smoothie Blender Gunakan pepaya terlebih kemudian bahan lainya tanpa tambahan Air
10.30
Labu Siam
lobak
Jeruk Nipis



Wortel
300 gr
50gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
250gr
Dijuicer.







13.00
Brokoli .
Apel Lokal ( Apel Malang )
Air Jeruk Nipis Peras
500gr
250gr
3 Sdm
Brokoli dan apel Dijuicer., Kemudian di tambahkan jeruk Nipis

15.30
Kubis ( Kol Putih)
Jeruk nipis
Kunyit Induk

Wortel
500gr
1 Buah
1ruas jempol.
350gr
 Kubis Dijuicer terlebih dahulu kemudian menyusul bahan yang lain, dan wortel paling belakangan di juicer!




18.00
Nenas Kupas
Beet
Jeruk Nipis
1Kg
100gr
3 Sdm
 Nenas Kupas tanpa di buang matanya, Kemudian bersama beet Dijuicer, kemudian di tambah jeruk nipis.
~ Detoks hari kedua ini berperan besar sebagai rekoveri atau perbaikan sel yang rusak, enzim dan organ yang memerlukan perbaikan sel atau peremajaan sel ( Dengan kata lain Punca Sel pada bagian yang rusak akan dihidupkan menjadi sel muda yang lebih kuat)

~ Pada tahapan detoks ini, akan ada dirasakan tubuh menjadi lemas, pusing, dan kesemutan bahkan nyeri tumpul, demam, bersin2, sampai kepada kehilangan kemampuan tubuh untuk bergerak. sebaiknya tidak mengkonsumsi obat pereda rasa nyeri dan obat lainya..! Anda harus tetap percaya bahwa TUHAN memegang kendali dalam proses penyembuhan melalui metode ini.



Detox Program ( 3days  Cleansing Hari  ke-3)

WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera setelah bangun pagi
1 Botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Pepaya matang
Apel Lokal ( Apel Manalagi)
Nenas Matang
250gr
150gr
100gr
Smoothie Blender Gunakan pepaya terlebih kemudian bahan lainya tanpa tambahan Air
10.30
Wortel
Beet
Jeruk nipis
Sledrie
Lobak
400gr
75gr
3Sdm
2batang
75gr
Dijuicer.
( Bila tidak ada beet/pada menu  jus ini beet dapat digantikan dengan paprika merah)

13.00
Bayam
Beet < opst: Paprika Merah>
Apel
Jeruk nipis
3 ikat
75gr
350gr
1buah utuh
Dijuicer
( beet tidak digunakan ,Bila ada bayam merah jauh lebih baik sebagai bahan dasar jus bila tidak ada memerlukan tambahan beet/ Paprika Merah pada bahan bayam hijau.!
15.30
Jeruk Peras
Jeruk nipis
300 cc
3 Sdm
Diperas kemudian tambah 3 Sdm Jeruk nipis.!
18.00
Wortel
Jahe
Nenas
Jeruk nipis
500gr
1 ruas
200gr
3Sdm
Semua Bahan Dijuicer,Kemudian ditambahkan Jeruk Nipis.
·         Segenap energy vital yang tersimpan dalam tubuh anda selama bertahun-tahun yang menjadi toksin dan menyebabkan anda sakit dikeluarkan secara alami melalui sarana pengeluaran toksin dari tubuh.
·         Peremajaan sel sedang berlangsung dalam tubuh anda, racun dan sel yang jahat, organ yang melemah mendapat energy perbaikan dari TUHAN semesta Alam.
Hargailah TUHAN melalui alam ciptaan-Nya yang bermanfaat bagi anda.



Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 10
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 11
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)

07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.

08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.







13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Wortel
KembangKol
Jeruk nipis
Kunyit Induk
300gr
200gr
1 Buah
1ruas jempol.
Dijuicer




18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,
Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 12
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Wortel
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Belimbing
Jeruk Nipis
500gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 13
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Jeruk Nipis
500gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 14
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
wortel
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Kelapa Muda
1 buah
utuh
Diblender.
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 15
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Pepaya Mengkal + Biji
1 Buah
Dijuicer 300ml
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Jeruk Nipis
500gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 16
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Kembang kol
tomat
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Brokoli
Jeruk Nipis
500gr
150gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 17
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Kelapa Muda

1 buah
Diblender.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Jeruk Peras
Jeruk Nipis
1 gelas
2Sdm

18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 18
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Bengkuang
Beet
jeruk nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Brokoli
Jeruk Nipis
500gr
150gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 19
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Ubi Jalar
(opt: ungu , merah, kuning, putih)
Jeruk Nipis
400 gr


2sdm
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Daun Pepaya
Daun Bluntas
Jeruk nipis
1 lembsr
250gr
2Sdm
Diblender kemudian disaring.
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 20
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Kelapa Muda
1 buah
Diblender
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,


Pola Nutrisi Harian.
Hari – Ke 21
WAKTU
JUICE
JUMLAH
KETERANGAN

Anjuran  untuk minum Air hangat
300-500 cc
Segera sesaat setelah bangun pagi
1 botol
JerukNipis(diperas)
Air
Chia seeds
50 cc
1250 cc
1 Sdm
Disiapkan pagi hari
Tidak diminum sekaligus (sampai sore)
07.00
Jeruknipis (diperas)
Lidahbuaya
Air
Flaxseed bubuk
1-2 buah
100gr
250 cc
1 Sdm
Lidah buaya diblender dengan 250 cc air / disaring lalu dicampur dengan flaxseed dan jeruk nipis.
08.00
Sarapan Pagi
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Kubis , Brokoli, daun kelor muda, daun ginseng, daun kemangi, daun semanggi, Kecipir, atau kenikir,
10.30
Labu Siam
Kacang Panjang
Jeruk Nipis
400 gr
250gr
1 buah ( Kupas Kulit hijaunya saja)
Dijuicer.
  
13.00
Makan Siang
Menu Vegetarian
Lalapan  + Lauk

Lalapan: - Bengkuang, Paprika, Tomat segar, daun Ginseng,Buncis muda, terong ungu bulat.
15.30
Apel Hijau Malang
Brokoli
Jeruk Nipis
500gr
150gr
2Sdm
Dijuicer
18.00
Makanan Karbohidrat Kukus
+ Buah Potong.

( Kukus : Kentang, Telo, pisang kapok, sukun,